Kenapa All New Ertiga Hybrid Tepat untuk Keluarga? Ini 8 Alasannya

icon 12 September 2024
icon Admin

Memiliki fitur berupa tekanan ban depan dan belakang sebesar 185/65 R15, mobil Suzuki ini akan terasa lebih nyaman untuk dikendarai dalam waktu yang lama.

Hal ini dikarenakan tekanan tersebut membuat mobil menjadi terasa lebih enteng atau ringan dan nyaman saat dikendarai.

  • Dilengkapi dengan Fitur ISG (Integrated Starter Generator)

Selain adanya baterai lithium-ion berkapasitas kecil (12 V) di dalamnya, mobil Suzuki ini juga dilengkapi dengan fitur ISG (Integrated Starter Generator).

Dengan adanya ini, penggunaan bahan bakar bisa menjadi hemat sebab fitur ini berguna untuk menangkap dan menyimpan energi yang nantinya berguna untuk disalurkan ke mesin.